Langsung ke konten utama

Mencicipi Suasana Prancis di L'Societe

Restoran di Jalan Dago adalah sasaran kami di hari pertama rangkaian Dilmah Real High Tea Challenge. L'Societe yang digawangi Chef Simon Baudoin, restoran ini menampilkan konsep fine dining juga bar.


Foto milik Tim Dilmah


Suasananya cukup formal dan sophisticated dengan warna hitam yang mendominasi. L'Societe juga mempunyai balkon yang langsung menghadap jalan raya Dago. Sepertinya kalau kemari di malam hari, romantis ya. Hehehe. Di lantai atas adalah tempat untuk member L'Societe.









Well, anyway, hari itu Chef Simon menyajikan rangkaian menu yang disajikan bersama teh Dilmah. Sayangnya, ada makanan yang mengandung pork atau daging babi, jadi saya tidak mencicipi satu pun hidangan di L'Societe. Berikut adalah menunya:






Lapsang Sauchong Pork Belly

Night Victory




Earl Grey Scalop


Sweet Oeuf a La Coque





L'SOCIETE
Jln. Ir. Juanda No.106 Bandung
Telp: 022 92777 777
 

Komentar

Posting Komentar

Terima kasih sudah membaca blog saya. Saya akan senang membaca komentarmu. Mohon tidak meninggalkan link hidup ya. :)

Postingan populer dari blog ini

Bertahannya Bandung Kunafe Hingga Kini

  "Kamu udah nyobain Bandung Kunafe belum, Dy?"  Saya menggeleng. 

Pengalaman Memilih Sekolah Inklusi di Cimahi

Sekolah apa sih yang cocok untuk ABK? Bagaimana menilai sebuah sekolah inklusi apakah cocok atau tidak? Apa yang harus saya lakukan?

IRT Harus Tahu Bedanya Aki Basah dan Aki Kering

  Photo by Josh Willink on Pexels Sebagai ibu-ibu yang terkadang harus antar-jemput anak sekolah atau sekadar nongkrong dengan besties, ternyata saya tuh buta banget sama urusan aki alias accu loh. Hihihi.  Seumur-umur menyetir motor ke sana ke mari dan sempat mengalami kecelakaan, saya baru tahu perbedaan aki basah dan aki kering/ Makanya ini sempat bikin suami gondok, karena tahu-tahu di suatu pagi yang cerah, motor saya mogok dan ternyata akinya kering.