Foody.id: Teman Baru Saat Berburu Kuliner


Halo,

Apa kabar hari ini? Apa kabar kamera ponsel? Masih setia dipakai untuk memotret makanan? Kalau iya, selamat, ini ada kabar gembira buat kamu.


Sekarang kamera ponsel ada ekstraknya. Eh, ya nggak gitu juga sih. Hahaha.

Saya mau ngasih tahu tentang aplikasi baru buat pecinta makanan alias foodies. Aplikasi ini bisa menyalurkan hobi kamu memotret makanan. Daripada numpuk di memori, mendingan pindahin ke aplikasi ini deh.

Namanya FOODY. 


Karena ponsel saya berbasis Android, jadinya saya mengunduh aplikasi ini lewat Play Store. Tenang saja, aplikasi ini juga bisa diunduh dari App Store kalau ponsle kamu berbasis iOS.Untuk mudahnya klik di sini

Jadi fitur Foody hanya bisa mengunggah foto aja, nih? Enggak dong. Selain menggunggah foto, kamu juga bisa memberikan ulasan restoran atau kafe yang baru kamu singgahi. Atau, bisa menambahkan tempat makan baru kalau memang tempat tersebut belum ada di Foody. Saat check-in di suatu restoran atau kafe, Foody sudah menyiapkan fitur ini buat kamu. 

Untuk jelasnya, berikut fitur yang ada di Foody:

  • Cari Tempat & Penawaran. Fitur ini memungkinkan kamu untuk mencari tempat makanan berdasarkan lokasi terdekat, kata kunci, jenis makanan atau pun alamat. Atau mau cari penawaran menarik biar hemat? Boleeh.
  • Ulasan, Check In & Unggah Foto. Nah, di sini kamu bisa check in sekaligus menggunggah foto dan memberikan ulasan.
  • Simpan Tempat Untuk Koleksi Kamu. Kalau kamu pelupa seperti saya, fitur ini cocok banget. Kamu bisa menyimpan tempat dan membagikan dengan pengikutmu.
  • Ikuti Member. Serunya lagi, kamu bisa mengikuti member lain.
  • E-Card. E-Card adalah kartu khusus pengguna aplikasi Foody. Dengan E-Card ini kita bisa dapat penawaran menarik.



Bingung mau makan di mana siang ini? Gampaaang. Dengan Foody, kamu bisa melihat ulasan pengguna Foody lainnya, baik lewat foto maupun blog. Nggak usah galau, foto dan ulasanmu akan diganjar dengan sejumlah point yang bisa ditukar pakai saldo. Asik kan?



 Nah, setelah Jakarta, sekarang giliran Bandung yang disambangi Foody. Kamu bisa menyortir tempat makan di Bandung berdasarkan lokasi mulai dari Bandung Barat sampai Bandung Selatan. Keren ya. ;)

Jadi, kalau mau makan enak, cari tempat makan mudah, upload foto diganjar point, segera unduh aplikasi Foody ya ;)

Komentar

  1. udah aktif aja foodynya euy, ulu baru mau, hihihi

    BalasHapus
  2. Wah asik, Mbak. Bisa dijadikan saldo poinnya. :D

    BalasHapus
  3. Hi, I read your blog like every week. Your writing style is witty, keep uup the good work!

    BalasHapus
  4. Wһаt а stuff of un-ambiguity and preserveness of valuable familiarity
    oon tһe topic of unexpected emotions.

    BalasHapus
  5. Normally I do not гead post on blogѕ, but I wush to say
    that this write-up very forced me to try and do it!
    Your writing style has been surprised me. Thank you, quite
    nice post.

    BalasHapus
  6. Ꮋurrah! In the end I ɡot ɑ ѡebsite from where
    I know how to reallү get useful data concerning my study and knowledge.

    BalasHapus

Posting Komentar

Terima kasih sudah membaca blog saya. Saya akan senang membaca komentarmu. Mohon tidak meninggalkan link hidup ya. :)