Langsung ke konten utama

Postingan

Chocolate Bread Pudding from Left Over Burger Buns

Never waste your food.

Homemade Soft Pretzel

I want to wake up in a city, that never sleeps. To find I'm a number one, top of the list.  Head of the heap, king of the hill. These little town blues, are melting away. I'm gonna make a brand new start of it - in old New York. If I can make it there, I'm gonna make it anywhere. It's up to you - New York, New York

Kroket Ikan Lele

Keep your friends close, and your snacks closer - Anymous

Ester-C PLUS: Vitamin C yang Dibutuhkan Semua Super Hero

Halo, Desember! Saat masuk bulan Desember hanya dua frasa yang ada di benak saya, yaitu liburan dan ulang tahun. Iyaa, bulan Desember adalah bulan paling istimewa buat saya. Bukan hanya karena ulang tahun saya ada di bulan ini, tapi karena biasanya saya lebih punya banyak waktu untuk menulis. Yeaaay! Desember kali ini tak jauh berbeda tapi lebih istimewa. Saya sedang kecanduan masuk ke dapur dan bereksperimen. Ada saja makanan yang ingin saya buat, mulai dari bak pao, sus maker, roti (apa lagi) hingga pasta aneka bentuk. Kebetulan juga, ada beberapa pekerjaan yang mengharuskan saya membuat kreasi makanan dan memotretnya.

Obsesi Pasta #1: Farfalle

  Halo, Masuk hari ketujuh di bulan Desember dan obsesi pasta saya makin menjadi. Semuanya berawal dari apalagi Master Chef Asutralia yang beberapa pesertanya membuat pasta sendiri. Lalu melihat juri Master Chef New Zealand yang dengan mudah membuat ravioli.

Bolognese Potatoes Croquette

Hola, hola... Saya balik lagi, mumpung lagi rajin nge-blog-nya. Hehehe. Alasan lain adalah, biar resepnya nggak lupa nyimpennya di mana. Maklum, saya pelupa kelas berat :D Dan alasan kenapa kroket kentang adalah acara TV itu lagi. Iya, Master Chef Australia! Entah siapa waktu itu yang bikin kroket kentang. lalu ada kroket salmon. Iya, salmoon. Kebayang enaknya ya meski saya nggak suka ikan. Hehehe.

Mini Leker Holland

Hola, Apa kabar news feed Facebook? News feed Facebook saya malah bikin saya kembali offline dan melipir ke dapur. Wkwkwkw.